DUKUNGAN KELUARGA PADA PASIEN KANKER KOLON DENGAN STOMA DI RUANG MERAK RSUP DR. KARIADI SEMARANG

Irianto, Desy Rosita, G2A216047 (2018) DUKUNGAN KELUARGA PADA PASIEN KANKER KOLON DENGAN STOMA DI RUANG MERAK RSUP DR. KARIADI SEMARANG. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Semarang" not defined].

[img]
Preview
Text
MANUSCRIPT.pdf

Download (339kB) | Preview
[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (140kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (138kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (191kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (197kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (226kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (112kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (135kB) | Preview

Abstract

Berdasarkan pengambilan data yang dilakukan peneliti pada bulan Juli 2017 di RSUP Dr. Kariadi Semarang prevalensi kanker kolon selama tiga tahun terakhir mengalami peningkatan yang cukup signifikan. Pemasangan stoma dapat mempengaruhi respon psikososial klien. Salah satu upaya untuk meminimalisir hal tersebut dengan memberikan dukungan dari pihak keluarga. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui gambaran dukungan keluarga pada pasien kanker kolon dengan stoma di Ruang Merak RSUP Dr. Kariadi Semarang. Penelitian ini termasuk penelitian kualitatif dengan menggunakan pendekatan fenomenologis dan dilakukan dengan cara in depth interview. Hasil penelitian menunjukkan dukungan keluarga pada pasien kanker kolon dengan stoma secara umum adalah baik. Pasien kanker kolon dengan stoma mempunyai dukungan keluarga yang baik ditandai dengan keluarga terutama pasangan hidup (istri/ suami/ anak-anak) masih memberikan bantuan baik secara materi maupun non materi. Dari penelitian didapatkan tema dukungan yang diberikan keluarga diantaranya adalah menjelaskan, memberikan kasih sayang, keyakinan positif, membantu, pembiayaan, dan perhatian. Kesimpulan dari penelitian ini adalah Gambaran dukungan keluarga pada pasien kanker kolon dengan stoma jangka waktu operasi kolostomi lebih dari tiga bulan secara umum adalah baik, meskipun ada beberapa dukungan yang masih kurang baik dari tiap item dukungan keluarga. Kata Kunci : Kanker kolon, kolostomi, dukungan keluarga

Item Type: Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) )
Call Number: 019/S1.Kep/V/2018
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Nursing and Health > S1 Nursing
Depositing User: perpus unimus
Date Deposited: 30 May 2018 06:24
Last Modified: 10 Jul 2018 02:12
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/1705

Actions (login required)

View Item View Item