Perbedaan Pengetahuan, Kepatuhan Diet Dan Kadar Glukosa Darah Sebelum dan Sesudah Pemberian Konseling Gizi Metode Buku Saku Diet Pada Pasieb Diabetes Mellitus Tipe II Di Poli Rawat Jalan Rumah Sakit Qim Batang

Christiana, Novianty Wahyu, G2B216080 (2018) Perbedaan Pengetahuan, Kepatuhan Diet Dan Kadar Glukosa Darah Sebelum dan Sesudah Pemberian Konseling Gizi Metode Buku Saku Diet Pada Pasieb Diabetes Mellitus Tipe II Di Poli Rawat Jalan Rumah Sakit Qim Batang. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Semarang" not defined].

[img]
Preview
Text
ABSTRACK.pdf

Download (106kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (135kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab II.pdf

Download (277kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (154kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (268kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (119kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (123kB) | Preview
[img]
Preview
Text
MANUSKRIP.pdf

Download (406kB) | Preview

Abstract

Latar Belakang: Pengelolaan diet dipengaruhi oleh pengetahuan gizi pasien DM dimana pengetahuan gizi adalah faktor yang sangat penting dalam pembentukan perilaku. Kepatuhan diet merupakan salah satu kunci keberhasian dalam penatalaksanaan DM, dikarenakan perencanaan makan merupakan salah satu pilar dalam pengelolaan DM. Hasil wawancara 10 orang pasien DM di poli rawat jalan diketahui bahwa sebanyak 7 orang tidak mengetahui penatalaksanaan DM secara benar, serta masih ada pasien DM yang telah diberi konseling gizi saat rawat inap tetapi pada saat kontrol rawat jalan meminta konsultasi gizi lagi dengan alasan belum memahami penatalaksanaan DM dengan ditandai pasien DM memiliki kadar glukosa darah masih diatas normal. Metode penelitian : Metode dengan metode Quasy-Experiment dua grup dengan rancangan pre dan post test design yang dengan jumlah sampel sebanyak 84 orang dengan cara Consecutive Sampling dengan analisis univariat dalam bentuk porsentase (%) dan bivariate dengan uji beda dengan uji Wilcoxon test. Hasil penelitian: Hasil diketahui pengetahuan sebelum diberi konseling gizi metode buku saku diet sebagian besar pengetahuan yang baik sebesar 63.1%., pengetahuan sesudah diberi konseling gizi metode buku saku diet sebagian besar pengetahuan baik sebesar 91.7%., kepatuhan sebelum diberi konseling gizi metode buku saku diet pada pasien 70.2%, kepatuhan sesudah diberi konseling gizi metode buku saku diet yang patuh sebesar 90.5%, kadar glukosa darah sebelum diberi konseling gizi metode buku saku diet sebagian besar kadar glukosa darah yang tidak normal sebesar 90.5%. Kadar glukosa darah sesudah diberi konseling gizi tidak normal sebesar 81.0%. Ada pengaruh antara pengetahuan sebelum dan sesudah diberi konseling gizi metode buku saku diet dengan nilai p value yaitu 0.000. Ada pengaruh kepatuhan sebelum dan sesudah diberi konseling gizi metode buku saku diet pada dengan nilai p value 0,000. Ada pengaruh kadar glukosa darah sebelum dan sesudah diberi konseling gizi metode buku saku diet dengan nilai p value yaitu 0.000. Kesimpulan: Ada perbedaan signifikan antara pengetahuan, kepatuhan diei dan kadar glukosa darah sebelumdan sesudah konseling gizi metode buku saku diet pada pasien Diabetes Mellitus Tipe II Di Poli Rawat Jalan Rumah Skait Qim Batang. Kata Kunci : Pengetahuan, Kepatuhan Diet Dan Kadar Glukosa Darah, Konseling Gizi, Metode Buku Saku Diet

Item Type: Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) )
Contributors Thesis: 089/S1.GIZI/VII/2018
Subjects: R Medicine > Nutrition
Divisions: Faculty of Nursing and Health > S1 Nutrition
Depositing User: perpus unimus
Date Deposited: 14 Aug 2018 03:24
Last Modified: 28 Aug 2018 01:22
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/2005

Actions (login required)

View Item View Item