Rukhani, G2B216011 (2018) PENGARUH PEMBERIAN F 100 DAN TEPUNG KACANG MERAH TERHADAP KENAIKAN BERAT BADAN BALITA GIZI BURUK DI THERAPEUTIC FEEDING CENTER (TFC ) RAWAT JALAN PUSKESMAS BUMIJAWA KABUPATEN TEGAL. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Semarang" not defined].
|
Text
ABSTRACT.pdf Download (243kB) | Preview |
|
|
Text
BAB I.pdf Download (394kB) | Preview |
|
|
Text
BAB II.pdf Download (564kB) | Preview |
|
Text
BAB III.pdf Restricted to Repository staff only Download (368kB) | Request a copy |
||
|
Text
BAB IV.pdf Download (528kB) | Preview |
|
Text
BAB V.pdf Restricted to Repository staff only Download (241kB) | Request a copy |
||
|
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (264kB) | Preview |
|
|
Text
Naskah publikasi.pdf Download (634kB) | Preview |
Abstract
Puskesmas Bumijawa merupakan salah satu puskesmas di wilayah Kabupaten Tegal yang berupaya menurunkan angka gizi buruk dengan menerapkan makanan tambahan Formula 100 baik pada gizi buruk rawat inap maupun gizi buruk rawat jalan di Terapheitic feeding center (TFC).Kacang merah adalah salah satu hasil bahan pangan lokal yang berlimpah dan bernilai gizi tinggi Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh pemberian f 100 dan tepung kacang merah terhadap kenaikan berat badan balita gizi buruk di TFC rawat Jalan Puskesmas Bumijawa Penelitian ini menggunakan rancangan penelitian Pre ekperimental dengan desain one group pre test post test design yaitu penelitian terhadap subjek penelitian dengan perlakuan sebelum dan sesudah eksperimen. subjek penelitian adalah balita yang memenuhi kriteria inklusi sebanyak 15 orang. Data diambil sebelum dan sesudah pemberian F100 dan Tepung Kacang Merah..Untuk mengetahui pengaruh pemberian formula 100 dan tepung kacang merah menggunakan Uji statistik paired t test Terdapat selisih hasil berat badan awal dengan akhir perlakuan sebesar 0.2-1.2 kg.rata rata berat badan awal 9.27 kg kemudian naik menjadi 10.33 kg setelah mendapat perlakuan pemberian f 100 dan tepung kacang merah.Pemberian f100 dan tepung kacang merah berpengaruh significant (p=0,000) terhadap kenaikan berat badan balita gizi buruk di posyandu TFC Puskesmas Bumijawa .Ada pengaruh signifikan pemberian f 100 dan tepung kacang merah terhadap kenaikan berat badan balita gizi buruk di TFC rawat jalan Puskesmas Bumijawa. Kata Kunci : F100, Tepung Kacang Merah, Balita Gizi Buruk, Kenaikan Berat badan
Item Type: | Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) ) |
---|---|
Contributors Thesis: | 050/S1.GIZI/V/2018 |
Subjects: | R Medicine > Nutrition |
Divisions: | Faculty of Nursing and Health > S1 Nutrition |
Depositing User: | perpus unimus |
Date Deposited: | 15 Aug 2018 04:29 |
Last Modified: | 15 Aug 2018 04:29 |
URI: | http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/2031 |
Actions (login required)
View Item |