PENGARUH LAMA PEMBENDUNGAN VENA TERHADAP KADAR ALBUMIN

Nadiya, Zulfa, G0C015050 (2018) PENGARUH LAMA PEMBENDUNGAN VENA TERHADAP KADAR ALBUMIN. Diploma III thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Semarang" not defined].

[img]
Preview
Text
ABSTRAK-PDF.pdf

Download (370kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I-PDF.pdf

Download (383kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II-PDF.pdf

Download (431kB) | Preview
[img] Text
BAB III-PDF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (415kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV-PDF.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (408kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V-PDF.pdf

Download (305kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA-PDF.pdf

Download (376kB) | Preview

Abstract

Tahapan pre-analitik merupakan tahapan yang sangat penting dan perlu diperhatikan dengan baik. Pelaksanaan pengambilan spesimen darah (flebotomi) yang tidak tepat, dilaporkan sebagai penyebab kesalahan pre-analitik yang berhubungan dengan kualitas spesimen. Penggunaan pembendung lebih dari 2 menit menyebabkan peningkatan tekanan hidrostatik intravaskuler Peningkatan tekanan hidrostatik intravaskuler dapat menyebabkan merembesnya cairan dari intravaskuler ke ruang interstial. Aliran darah vena dipengaruhi oleh tekanan yang mendorong keluar air dari plasma, dan tekanan osmotik koloid yang menarik air dari rongga jaringan sekitarnya sehingga terjadi perembesan plasma yang memicu pengentalan darah (hemokonsentrasi). Dampak dari hemokonsentrasi adalah peningkatan kadar albumin. Tujuan dari penelitian untuk mengetahui pengaruh lama pembendungan vena terhadap kadar albumin. Metode yang digunakan adalah eksperimen quasi yang dianalisis dengan Uji t berpasangan. Hasil penelitian menunjukkan rata-rata hasil pemeriksaan kadar albumin dengan waktu pembendungan vena 1 menit adalah 4,444 g/dL sedangkan hasil rata-rata waktu pembendungan vena 3 menit adalah 4,856 g/dL. Berdasarkan uji t berpasangan dengan nilai p (sig) sebesar 0,000 (p < 0,05) dapat dinyatakan bahwa ada pengaruh antara pembendungan vena 1 menit dan pembendungan vena 3 menit terhadap kadar albumin. Kata kunci : lama waktu pembendungan vena, albumin.

Item Type: Thesis (Diploma III)
Call Number: 153/D3 Ana/I/2019
Subjects: R Medicine > Health Analyst
Divisions: Faculty of Nursing and Health > D3 Health Analyst
Depositing User: perpus unimus
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/2366

Actions (login required)

View Item View Item