PERBEDAAN TINGKAT KECUKUPAN KALIUM (K), KALSIUM (Ca), MAGNESIUM (Mg) dan NATRIUM (Na) BERDASARKAN STATUS HIPERTENSI LANSIA DI WILAYAH PUSKESMAS MARGOYOSO I PATI

Destiawati, Nur Laili, G2B014010 (2018) PERBEDAAN TINGKAT KECUKUPAN KALIUM (K), KALSIUM (Ca), MAGNESIUM (Mg) dan NATRIUM (Na) BERDASARKAN STATUS HIPERTENSI LANSIA DI WILAYAH PUSKESMAS MARGOYOSO I PATI. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Semarang" not defined].

[img]
Preview
Text
NASKAH PUBLIKASI.pdf

Download (889kB) | Preview
[img]
Preview
Text
RINGKASAN dan ABSTRACT.pdf

Download (506kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (534kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (604kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (544kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (628kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (501kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (529kB) | Preview

Abstract

Hipertensi merupakan suatu keadaan tekanan darah seseorang lebih dari 140/90 mm Hg. Kejadian hipertensi pada umumnya akan meningkat pada kelompok usia yang makin meningkat, yang berhubungan dengan menurunnya elastisitas dinding aorta. Pada lanjut usia (lansia) umumnya akan terjadi penurunan ukuran dari organ-organ tubuh kecuali jantung. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui perbedaan tingkat kecukupan Kalium (k), Kalsium (Ca), Magnesium (mg) dan Natrium (Na) berdasarkan status hipertensi lansia. Penelitian ini merupakan penelitian analitik dengan pendekatan cross sectional. Teknik sampling yang digunakan Sistematic Random Sampling dengan populasi 123 sampel sehingga di peroleh 44 sampel yang memenuhi kriteria inklusi. Peneitian ini dilakukan pada bulan maret – april 2018. Data diperoleh dengan cara Food Recall 24 jam dengan cara wawancara. Hasil penelitian ini adalah sampel yang menderita hipertensi ada 18 sampel dan yang tidak hipertensi ada 26 sampel. Terdapat perbedaan tingkat kecukupan Natrium (Na) antara yang penderita hipertensi dan bukan hipertensi (p= 0.000). Namun tidak terdapat perbedaan tingkat kecukupan Kalium (k) berdasarkan status hipertensi (p= 0.640), tidak ada perbedaan tingkat kecukupan Kalsium (Ca) berdasarkan status hipertensi (p= 0.365) dan tidak ada perbedaan tingkat kecukupan Magnesium (Mg) berdasarkan status hipertensi (p= 0.750). Kata kunci = Status Hipertensi, Tingkat kecukupan Kalium (k), Kalsium (Ca), Magnesium (Mg) dan Natrium (Na).

Item Type: Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) )
Call Number: 130/S1.Gizi/I/2019
Contributors Thesis: 1. Ir. Agus Santoso, M.Kes 2. Joko Teguh Isworo, SKM, M.Kes
Subjects: R Medicine > Nutrition
Divisions: Faculty of Nursing and Health > S1 Nutrition
Depositing User: perpus unimus
Date Deposited: 06 Feb 2019 01:59
Last Modified: 06 Feb 2019 01:59
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/2729

Actions (login required)

View Item View Item