HUBUNGAN ANTARA TIPE KUSTA DAN KETAATAN MINUM OBAT DENGAN TINGKAT KECACATAN KUSTA (MORBUS HANSEN, LEPRA) DI KABUPATEN BLORA

Nur’aini, Shintya Nanda, H2A013024 (2017) HUBUNGAN ANTARA TIPE KUSTA DAN KETAATAN MINUM OBAT DENGAN TINGKAT KECACATAN KUSTA (MORBUS HANSEN, LEPRA) DI KABUPATEN BLORA. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_UNIMUS" not defined].

[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (66kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 1.pdf

Download (131kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Bab 2.pdf

Download (251kB) | Preview
[img] Text
Bab 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (98kB) | Request a copy
[img] Text
Bab 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (87kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
Bab 5.pdf

Download (53kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (67kB) | Preview

Abstract

Latar Belakang: Kusta atau Lepra atau Morbus Hansen adalah penyakit menular yang disebabkan oleh bakteri Mycobacterium Leprae. Salah satu faktor kecacatan pada penderita kusta timbul karena proses pengobatan yang tidak optimal. Selain dari tingkat ketaatan minum obat tipe kusta juga mempengaruhi tingkat kecacatan kusta. Menurut WHO tipe kusta ada 2 yaitu PB (Paucibacillar) dan MB (Multibacillar). Metode: Penelitian ini merupakan studi observasional analitik dengan pendekatan cross sectional yang di analisis dengan uji korelasi chi square yang meliputi analisis univariat dan bivariat. Jumlah sampel dengan teknik random sampling 32 pasien cacat kusta di Kabupaten Blora Periode Agustus- September 2016. Hasil : Hasil analisis bivariat dari 32 sampel, menunjukkan bahwa ada hubungan antara tingkat ketaatan minum obat dengan tingkat kecacatan kusta (p=0,000) RP: 29,333 (CI 95%; 4,186 – 205,543), ada hubungan antara tipe kusta dengan tingkat kecacatan kusta (p=0,001) RP: 6,000 (CI 95%; 0,981 – 36,715) Kesimpulan : Hasil penelitian menunujukkan bahwa tingkat ketaatan minum obat dan tipe kusta berhubungan dengan tingkat kecacatan kusta. Dibuktikan dengan nilai prevalensi masing-masing hubungan kurang dari 0,05. Pentingnya kesungguhan dalam proses pengobatan kusta, dengan tingginya ketaatan minum obat setidaknya mampu mencegah keparahan kecacatan kusta yang diderita.

Item Type: Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) )
Call Number: 40/KTI/2017
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine
Divisions: Faculty of Medical > S1 Medical
Depositing User: perpus unimus
Date Deposited: 03 May 2017 03:28
Last Modified: 07 Feb 2018 01:00
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/276

Actions (login required)

View Item View Item