HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG GUIDELINE VAP BUNDLE TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN PERAWAT DALAM PENCEGAHAN VENTILATOR ASSOCIATED PNEUMONIA (VAP)DI RUANG ICU RS X KOTA SEMARANG

Saodah, Siti, G2A217007 (2019) HUBUNGAN PENGETAHUAN TENTANG GUIDELINE VAP BUNDLE TERHADAP TINGKAT KEPATUHAN PERAWAT DALAM PENCEGAHAN VENTILATOR ASSOCIATED PNEUMONIA (VAP)DI RUANG ICU RS X KOTA SEMARANG. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Semarang" not defined].

[img] Text
full text.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Penggunaan ventilator mekanik beresiko menimbulkan komplikasi yaitu Ventilator Associated Pnemonia (VAP). Ventilator Associated Pnemonia (VAP) merupakan infeksi nosokomial yang terjadi pada pasien dengan pemakaian ventilator labih dari 48 jam. Pencegahan VAP dapat dilakukan dengan VAP bundle. Tujuan penelitian menganalisa hubungan pengetahuan tentang Guideline VAP bundle terhadap tingkat kepatuhan perawat dalam pencegahan VAP. Metode penelitian menggunakan cross sectional yang menggambarkan pengetahuan ,mengenai VAP bundle perawatat ICU. Penelitian ini dilakukan pada bulan Maret – April 2019 di ruang ICU RS X kota Semarang dengan jumlah sample sebanyak 25 responden perawat ICU. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan tingkat pengetahuan terhadap tingkat kepatuhan perawat dalam pelaksanaan VAP bundle di ruang ICU RS X kota Semarang, semakin baik tingkat pengetahuan maka semakin baik tingkat kepatuhan dengan p value 0.022 dan nilai r 0.456 yang memiliki makna terdapat hubungan yang cukup kuat antara tingkat pengetahuan dengan tingkat kepatuhan penerapan VAP bundle. Rekomendasi dari penelitian ini agar perawat dapat mengetahui dan mematuhi VAP bundle sehingga tidak terjadi VAP terhadap pasien yang terpasang ventilator mekanik. Kata kunci : pengetahuan, kepatuhan, perawat, penerapan VAP bundle Pustaka : 49 ( 2009 – 2018)

Item Type: Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) )
Call Number: 116/S1.Kep/XII/2019
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Faculty of Nursing and Health > S1 Nursing
Depositing User: User Unimus
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/3442

Actions (login required)

View Item View Item