Yanto, Vhandi Dwi, G1C218267 (2019) PERBANDINGAN JUMLAH ERITROSIT PADA PEROKOK AKTIF DAN PEROKOK PASIF. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Semarang" not defined].
![]() |
Text
FULL TEXT.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbandingan jumlah eritrosit dengan menggunakan metode autometik. Perokok aktif adalah orang yang mengonsumsi rokoksecara langsungserta menghisap rokok secara rutin.perokok pasif adalah orang yang terpapar atau menghirup asap yang terbentuk dari pembakaran rokok atau dari asap yang dihembuskan oleh perokok.Adanya tar dan radikal bebas dari asap rokok dapat menyebabkan hemolisis eritrosit. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui perbandingan jumlah eritrosit pada perokok aktif dan perokok pasif. Sampel diambil secara purposive sampling sebanyak 20 sampel mahasiswa perokok aktif DIV Analis Kesehatan Muhammadiyah Semarang. Hasil pemeriksaan menunjukan rata-rata hasil jumlah eritrosit pada perokok aktif 579.70x106/µl, sedangkan rata-rata hasil pemeriksaan jumlah eritrosit pada perokok pasif 500.00x106/µl.Uji Independent Sampel Test yang dilakukan terdapat data penelitian menunjukan nilai signifikan 0,02 yang didapat dari menjumlahkan dua nilai signifikan dari dua kelompok kemudian dibagi dua sehingga didapatkan hasil 0,02. Yang berarti lebih kecil dari 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa terdapat perbedaan yangsignigfikan.
Item Type: | Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) ) |
---|---|
Call Number: | 072/D4.Ana/II/2020 |
Subjects: | R Medicine > Health Analyst |
Divisions: | Faculty of Nursing and Health > D4 Health Analyst |
Depositing User: | perpus unimus |
URI: | http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/3553 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |