ASUHAN KEBIDANAN KELUARGA BERENCANA PADA NY. M AKSEPTOR KB IMPLAN DENGAN SPOTTING DI PUSKESMAS KELING II JEPARA

SATIMAH, GOE518016 (2019) ASUHAN KEBIDANAN KELUARGA BERENCANA PADA NY. M AKSEPTOR KB IMPLAN DENGAN SPOTTING DI PUSKESMAS KELING II JEPARA. Diploma III thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Semarang" not defined].

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (251kB) | Preview
[img]
Preview
Text
COVER.pdf

Download (275kB) | Preview
[img] Text
LAMPIRAN.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (313kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (261kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (351kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (298kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (272kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (245kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (243kB) | Preview

Abstract

Latar belakang : Kabupaten Jepara peserta KB aktif tahun 2017 sebanyak 57.034 peserta,dilihat berdasarkan jumlah pengguna kontrasepsi maka presentasinya adalah : akseptor KB suntik sebanyak 27.189 orang (47,7%), KB IUD (Intra Uterine Device) sebanyak 12.028 orang (21,1%), akseptor KB pil sebanyak 7.899 orang (13,8%), KB kondom sebanyak 4.941 orang (8,7%), KB implan sebanyak 2.406 orang (4,2%), KB MOW (Medis Operatife Wanita) sebanyak 2.391 orang (4,2%), KB MOP (Medis Operatife Pria) sebanyak 180 orang (0,3%) . Berdasarkan hasil yang diperoleh DKK Jepara KB implan menduduki urutan nomor 5. Dari 819 orang pengguna implan tersebut, terdapat 65 orang dengan keluhan. Adapun rincian akseptor dengan keluhan adalah sebagai berikut : dengan keluhan spotting sebanyak 40 orang (61,2%) dan dengan keluhan amenore sebanyak 25 orang (38,8%). Tujuan : Untuk melaksanakan asuhan kebidanan pada akseptor KB Implan dengan Spotting menggunakan metode Hellen Varney Metode : Deskriptif dengan pendekatan observasional.Subjek penelitian akseptor KB Implan dengan Spotting di Puskesmas Keling II. Cara pengambilan data melalui wawancara, observasi langsung dan studi dokumen rekam medik. Analisis data dilakukan secara deskriptif berdasar 7 langkah varney dan SOAP. Hasil : Ny.M 32 tahun akseptor KB Implan dengan Spotting. Terapi pil kombinasi (30-35 µg etinilestradiol ) 2x1/ hari selama 5 hari hasilnya bercak darah berhenti. Kesimpulan : Berdasarkan hasil studi kasus yang telah dilakukan terdapat kesenjangan antara teori dan praktik, pada langkah pengkajian data yaitu tidak dilakukan pemeriksaan inspekulo. Kata kunci :asuhan kebidanan,akseptor KB,Spotting

Item Type: Thesis (Diploma III)
Contributors Thesis: 1. Novita Nining Anggraini,S.ST, M.Kes 2. Erna Kusumawati ,S.ST, M.Kes
Subjects: R Medicine > Midwifery
Divisions: Faculty of Nursing and Health > D3 Midwifery
Depositing User: perpus unimus
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/4164

Actions (login required)

View Item View Item