Maimunah, Siti, B2A013009 (2017) PEMODELAN PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) DI PROVINSI JAWA TENGAH MENGGUNAKAN REGRESI KUANTIL. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_MIPA : S1 Statistik" not defined].
|
Text
2. ABSTRAK.pdf Download (338kB) | Preview |
|
|
Text
3. BAB 1.pdf Download (457kB) | Preview |
|
|
Text
4. BAB 2.pdf Download (526kB) | Preview |
|
Text
5. BAB 3.pdf Restricted to Repository staff only Download (540kB) | Request a copy |
||
Text
6. BAB 4.pdf Restricted to Repository staff only Download (413kB) | Request a copy |
||
|
Text
7. BAB 5.pdf Download (401kB) | Preview |
|
|
Text
8. DAFTAR PUSTAKA.pdf Download (327kB) | Preview |
Abstract
PDRB merupakan jumlah nilai tambah yang dihasilkan oleh seluruh unit usaha dalam suatu wilayah, atau merupakan jumlah seluruh nilai barang dan jasa akhir yang dihasilkan oleh seluruh unit ekonomi di suatu wilayah. Pertumbuhan ekonomi suatu daerah dapat di lihat dari tingginya nilai Produk Domestik Regional Bruto (PDRB) yang menunjukkan bahwa daerah tersebut mengalami kemajuan dalam perekonomian. PDRB Jawa Tengah dipengaruhi oleh Human capital, Tenaga Kerja dan Infrastruktur. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk memodelkan faktor-faktor yang mempengaruhi PDRB di Jawa Tengah dengan menggunakan metode Regresi Kuantil (Quantile Regression). Metode ini merupakan salah satu metode regresi dengan pendekatan memisahkan atau membagi data menjadi kuantil-kuantil tertentu dimana dicurigai terdapat perbedaan nilai dugaan. Variabel respon yang digunakan adalah PDRB (Y) berdasarkan Kabupaten-Kota di Jawa Tengah dan Variabel prediktor adalah Human Capital (X1), Tenaga Kerja (X2) dan infrastruktur (X3) berdasarkan Kabupaten-Kota di Jawa Tengah. Hasil dari penelitian ini adalah mengetahui karakteristik PDRB dan bentuk pemodelan PDRB di Provinsi Jawa Tengah. Model regresi kuantil yang terbaik yaitu dengan menggunakan kuantil 0.95 dengan nilai p-value tenaga kerja sebesar 0.032. Kata kunci: PDRB, Pertumbuhan Ekonomi, Regresi Kuantil.
Item Type: | Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) ) |
---|---|
Call Number: | 02/Statistik/X/2017 |
Subjects: | Q Science > Q Science (General) |
Divisions: | Faculty of Agricultural Science and Technology > S1 Statistics |
Depositing User: | perpus unimus |
Date Deposited: | 07 Oct 2017 04:43 |
Last Modified: | 19 Feb 2018 03:30 |
URI: | http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/655 |
Actions (login required)
View Item |