PENGARUH VARIASI KONSENTRASI KOH TERHADAP KUALITAS SEDIAAN PERMANEN(Rhipicephalus sanguineus)

Setyawati, Dwi, G0C014079 (2017) PENGARUH VARIASI KONSENTRASI KOH TERHADAP KUALITAS SEDIAAN PERMANEN(Rhipicephalus sanguineus). Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_Universitas Muhammadiyah Semarang" not defined].

[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (135kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (213kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB II.pdf

Download (185kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (332kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (358kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (126kB) | Preview
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (127kB) | Preview

Abstract

ABSTRAK Pembuatan sediaan adalah proses pembuatan maupun penyimpanan sesuatu menjadi sediaan, spesimen patologi maupun anatomi yang siap dan diawetkan untuk penelitian dan pemeriksaan. Pembuatan sediaan Rhipicephalus sanguineus dibutuhkan beberapa teknik yang diawali dengan perendaman KOH selama 24 jam yang bertujuan untuk menipiskan lapisan kitin pembentuk eksoskeleton, kemudian proses dehidrasi, proses clearing dan yang terakhir proses mounting. Konsentrasi KOH sangat menentukan kualitas sediaan permanen, yang dilihat berdasarkan tebal tipisnya lapisan eksoskeleton. Tujuan penelitian ini untuk mengetahui pengaruh variasi konsentrasi KOH terhadap kualitas sediaan permanen Rhipicephalus sanguineus. Jenis penelitian ini adalah eksperimen karena penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh konsentrasi perendaman KOH terhadap kualitas sediaan permanen Rhipicephalus sanguineus. Sampel diperoleh dari tempat penjualan anjing didaerah Jl. RA Kartini, Semarang Timur, kemudian sampel dilakukan pembuatan sediaan permanen dengan perendaman KOH 5%, 10% dan 15% selama 24 jam. Hasil penelitian sediaan permanen Rhipicephalus sanguineus perendaman KOH 5% didapatkan 4 sediaan dengan kualitas baik dari 10 sediaan. Perendaman KOH 10% dan 15% didapatkan 10 sediaan dengan kualitas baik. Penelitian ini menunjukan bahwa teknik yang baik dalam pembuatan sediaan permanen Rhipicephalus sanguineus yaitu dengan perendaman KOH 10% karena lebih menghemat reagen dan dapat memberikan hasil sediaan permanen dengan kualitas yang baik. Kata kunci : Sediaan permanen, Variasi konsentrasi KOH, Rhipicephalus sanguineus

Item Type: Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) )
Call Number: 098/D3.Ana/XI/2017
Subjects: R Medicine > Health Analyst
Divisions: Faculty of Nursing and Health > D3 Health Analyst
Depositing User: perpus unimus
Date Deposited: 22 Nov 2017 02:36
Last Modified: 13 Feb 2018 02:35
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/977

Actions (login required)

View Item View Item