HUBUNGAN PENGGUNAAN SEPATU BOOT DENGAN TERJADINYA ONIKOMIKOSIS PADA PETUGAS PENGANGKUT SAMPAH DI TPA JATIBARANG KOTA SEMARANG

Maharani, H2A013025 (2017) HUBUNGAN PENGGUNAAN SEPATU BOOT DENGAN TERJADINYA ONIKOMIKOSIS PADA PETUGAS PENGANGKUT SAMPAH DI TPA JATIBARANG KOTA SEMARANG. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_UNIMUS" not defined].

[img]
Preview
Text
Abstrak.pdf

Download (57kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB I.pdf

Download (89kB) | Preview
[img] Text
BAB III.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (98kB) | Request a copy
[img] Text
BAB IV.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (101kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
BAB V.pdf

Download (51kB) | Preview
[img]
Preview
Text
Daftar Pustaka.pdf

Download (64kB) | Preview

Abstract

Latar Belakang : Onikomikosis atau jamur kuku adalah suatu kelompok penyakit yang disebabkan oleh infeksi jamur yang mengenai kuku, baik berupa infeksi primer maupun infeksi sekunder yang mengenai kuku. Sepatu boot sendiri memiliki bahan-bahan yang beragam mulai dari karet, kain, kulit dan lain-lain. Dilihat dari manfaatnya sepatu ini dapat melindungi semua orang terutama petugas pengangkut sampah yang bekerja di daerah yang becek dan penuh dengan kuman. Metode:Penelitian ini merupakan studi observasional analitik dengan pendekatan case control yang di analisis dengan uji korelasi chi square yang meliputi analisis univariat dan bivariat. Jumlah sampel dengan teknik random sampling 62 petugas pengangkut sampah di Tempat pembuangan sampah Jatibarang di Kota Semarang pada Agustus - September 2016. Hasil :Hasil analisis bivariat dari 62 sampel yang terdiri atas dua kelompok, terdapat 24 samepl dengan kejadian onikomikosis positif yang menggunakan sepatu boot, serta terdapat 7 sampel dengan kejadian onikomikosis negatif yang menggunakan sepatu boot. Hasil statistik menunjukkan bahwa ada hubungan antara penggunaan sepatu boot dengan kejadian onikomikosis (p=0,000). Serta hasil Odd Ratio sebesar 0,045-0,430 yaitu kurang dari 1 yang berarti sepatu boot merupakan faktor proteksi dari kejadian onikomikosis. Kesimpulan : Hasil penelitian menunujukkan bahwa adanya hubungan signifikan antara penggunaan sepatu boot dengan kejadian onikomikosis. Pentingnya penggunaan serta menjaga kebersihan sepatu boot bagi petugas sampah, guna mencegah kejadian onikomikosis.

Item Type: Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) )
Call Number: 21/KTI/2017
Subjects: R Medicine > RL Dermatology
Divisions: Faculty of Medical > S1 Medical
Depositing User: perpus unimus
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/270

Actions (login required)

View Item View Item