HUBUNGAN GERAKAN REPETITIF DAN BERAT BEBAN SAAT MENCUCI PAKAIAN DENGAN KEJADIAN CARPAL TUNNEL SYNDROME

Kurniawan, Dwi Agus, H2A014013 (2018) HUBUNGAN GERAKAN REPETITIF DAN BERAT BEBAN SAAT MENCUCI PAKAIAN DENGAN KEJADIAN CARPAL TUNNEL SYNDROME. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, ["eprint_fieldopt_institution_UNIMUS" not defined].

[img]
Preview
Text
ABSTRAK.pdf

Download (172kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 1.pdf

Download (211kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 2.pdf

Download (688kB) | Preview
[img]
Preview
Text
BAB 5.pdf

Download (132kB) | Preview
[img] Text
BAB 4.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (258kB) | Request a copy
[img] Text
BAB 3.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (253kB) | Request a copy
[img]
Preview
Text
DAFTAR PUSTAKA.pdf

Download (193kB) | Preview

Abstract

Latar Belakang: Carpal Tunnel Syndrome (CTS) merupakan penyakit akibat kerusakan nervus medianus di dalam terowongan karpal yang menyempit. Mencuci pakaian menggunakan tangan merupakan salah satu kegiatan dengan faktor risiko tinggi terjadinya CTS. Desa Sidogemah merupakan daerah pesisir dimana hampir seluruh warganya memanfaatkan kondisi geografis ini untuk kegiatan sehari-hari termasuk dalam urusan mencuci pakaian. Menurut penelitian yang dilakukan pada populasi dengan pekerjaan beresiko tinggi, didapatkan prevalensi CTS sebesar 5,6% sampai dengan 15%. Tujuan: Mengetahui hubungan gerakan repetitif dan berat beban saat mencuci pakaian dengan kejadian CTS. Metode: Penelitian analitik dengan pendekatan cross sectional ini menggunakan populasi sebanyak 46 orang di Desa Sidogemah. Variabel bebas adalah gerakan repetitif dan berat beban. Variabel terikat adalah kejadian CTS. Analisis data menggunakan uji Chi Square dengan tingkat kepercayaan 95%. Hasil: Hubungan gerakan repetitif dengan kejadian CTS nilai p=0,03, hubungan berat beban dengan kejadian CTS nilai p=0,122. Kesimpulan: ada hubungan antara gerakan repetitif dengan kejadian CTS dan tidak ada hubungan antara berat beban dengan kejadian CTS.

Item Type: Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) )
Subjects: R Medicine > RC Internal medicine > RC0321 Neuroscience. Biological psychiatry. Neuropsychiatry
Divisions: Faculty of Medical > S1 Medical
Depositing User: perpus unimus
Date Deposited: 17 Jul 2018 01:34
Last Modified: 17 Jul 2018 01:34
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/1851

Actions (login required)

View Item View Item