Pambudi, Dimas Agung (2020) PENERAPAN POSISI FOWLER UNTUK MENINGKATKAN SATURASI OKSIGEN PADA PASIEN (CHF) CONGESTIVE HEART FAILURE YANG MENGALAMI SESAK NAFAS DI IGD RUMAH SAKIT ROEMANI MUHAMMADIYAH SEMARANG. Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) thesis, Universitas Muhammadiyah Semarang.
Text
MANUSKRIP.pdf Restricted to Repository staff only Download (1MB) | Request a copy |
Abstract
Latar Belakang: Congestive Heart Failure (CHF) adalah suatu kelainan fungsi jantung sehingga tidak mampu untuk memenuhi kebutuhan metabolisme tubuh. Salah satu gejala klinis adalah sesak nafas merupakan kurangnya oksigen yang masuk keparu-paru. Posisi fowler sebagai salah satu tidakan keperawatan yang mampu mengurangi sesak nafas sehingga asupan oksigen meningkat dan sesak nafas berkurang. Tujuan penelitian ini yaitu untuk menganalisa pengaruh posisi fowler terhadap perubahan saturasi oksigen pada pasien Congestive Heart Failure (CHF) yang mengalami sesak nafas. Metode: Study kasus ini menggunakan desain studi kasus Deskriptif. Populasi dalam penelitian ini adalah semua pasien Congestive Heart Failure (CHF) di IGD Rumah Sakit Roemani Muhammadiyah Semarang. Jumlah responden sebanyak 2 responden. Studi kasus ini dilakukan pada bulan Oktober 2019. Alat pengumpulan data dengan lembar asuhan keperawatan dan oxymetri. Hasil: Hasil studi menunjukkan bahwa pre test pasien CHF di IGD RS Roemani mengalami sesak nafas. Pasien pertama dengan RR: 26x/menit dengan SpO2 94%. Pasien kedua mengalamisesak nafas dengan RR: 28x/menit dan SpO2 95%. Hasil post test setelah memposisikan fowler selama 15 menit mendapatkan hasil pada responden pertama RR: 20x/menit, SpO2 99%, pada responden kedua hasil RR: 22x/menit, SpO2 98%.. Simpulan: Tindakan memposisikan fowler pada pasien dengan CHF berpengaruh dalam peningkatan saturasi oksigen bagi pasien Kata Kunci : Congestive Heart Failure, Saturasi Oksigen, Posisi Fowler
Item Type: | Thesis (Sarjana / Sarjana Terapan (S1/D4) ) | ||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Contributors: |
|
||||||||
Subjects: | R Medicine > RT Nursing | ||||||||
Divisions: | Faculty of Nursing and Health > Professional Nurses | ||||||||
Depositing User: | perpus unimus | ||||||||
URI: | http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/5631 |
Actions (login required)
View Item |