HKI 000438671 Recovery Minyak Jelantah Menggunakan Antioksidan Alami Kulit Buah Manggis Melalui Penurunan Bilangan Peroksida

Maharani, Endang Tri Wahyuni (2023) HKI 000438671 Recovery Minyak Jelantah Menggunakan Antioksidan Alami Kulit Buah Manggis Melalui Penurunan Bilangan Peroksida. Universitas Muhammadiyah Semarang. (Submitted)

[img]
Preview
Text
sertifikat_EC00202305749 Dr. Endang Tri Wahyuni Maharani, M.Pd..pdf

Download (2MB) | Preview

Abstract

Poster ini memuat hasil penelitian yang berjudul Recovery Minyak Jelantah Menggunakan Antioksidan Alami Kulit Buah Manggis Melalui Penurunan Bilangan Peroksida. Poster menampilkan informasi berupa : 1) Latar Belakang: 1. Melambungnya harga minyak goreng; 2. Bahaya penggunaan minyak jelantah secara berulang pada Kesehatan manusia; 3. Melimpahnya limbah kulit manggis yang belum banyak dimanfaatkan sebelumnya 2) Tujuan: 1. Mengukur kadar bilangan peroksida sebelum dan sesudah direndam kulit buah manggis; 2. Mengukur persentase penurunan bilangan peroksida 3) Luaran: artikel yang dipublikasikan pada jurnal nasional terakreditasi sinta 4) Landasan teori; 1. Minyak jelantah; 2. Bilangan peroksida; 3. Mekanisme pembentukan peroksida 5) Metode: penelitian eksperimen laboratorium dengan subjek penelitian minyak jelantah dari limbah rumah tangga di Semarang 6) Hasil temuan: Perendaman dengan serbuk kulit buah manggis konsentrasi 6 persen; 8 persen; 10 persen; 12 persen; 14 persen selama 168 jam terjadi penurunan bilangan peroksida. Persentase penurunan bilangan peroksida dengan variasi konsentrasi serbuk kulit buah manggis 6 persen; 8 persen; 10 persen; 12 persen; 14 persen berturut-turut adalah 15,69 persen 21,05 persen; 33,24 persen; 36,55 persen; dan 34,71 persen

Item Type: Other
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions: Jabatan Fungsional > Endang Tri Wahyuni Maharani
Depositing User: perpus unimus
Date Deposited: 11 Dec 2023 08:37
Last Modified: 09 Jan 2024 03:16
URI: http://repository.unimus.ac.id/id/eprint/7521

Actions (login required)

View Item View Item